JUVENTUS VS LAZIO - SERIE A

Juventus vs Lazio - Serie A

Juventus vs Lazio - Serie A

Blog Article

SOBATGAMING - Juventus vs Lazio akan berjumpa di Allianz Stadium pada pekan ke-8 Serie A 2024/2025. Pertandingan Liga Italia antara Juventus vs Lazio ini dijadwalkan kick-off Minggu, 20 Oktober 2024, jam 01.45 WIB.

Dalam laga kandang vs Lazio di Serie A musim lalu, Juventus menang dengan mencetak tiga gol, tapi gagal clean sheet. Juventus menang dengan skor 3-1.

Juventus vs Lazio - Serie A

Juventus vs Lazio - Serie A

Juventus unggul 2-0 terlebih dulu, lewat gol-gol Dusan Vlahovic di menit 10 dan Federico Chiesa menit 26. Lazio sempat menipiskan selisih skor melalui gol Luis Alberto di menit 64, tapi Juventus bisa menegaskan kemenangan berkat gol kedua Vlahovic pada menit 67.

Head to Head

Rekor pertemuan di Serie A
Juventus menang: 86
Seri: 38
Lazio menang: 36.

5 pertemuan terakhir
24/04/24 Lazio 2-1 Juventus (Coppa Italia)
03/04/24 Juventus 2-0 Lazio (Coppa Italia)
31/03/24 Lazio 1-0 Juventus (Serie A)
16/09/23 Juventus 3-1 Lazio (Serie A)
09/04/23 Lazio 2-1 Juventus (Serie A).

5 pertandingan terakhir Juventus (M-S-M-M-S)
17/09/24 Juventus 3-1 PSV (Liga Champions)
21/09/24 Juventus 0-0 Napoli (Serie A)
28/09/24 Genoa 0-3 Juventus (Serie A)
03/10/24 RB Leipzig 2-3 Juventus (Liga Champions)
06/10/24 Juventus 1-1 Cagliari (Serie A).

5 pertandingan terakhir Lazio (K-M-M-M-M)
22/09/24 Fiorentina 2-1 Lazio (Serie A)
26/09/24 Dinamo Kiev 0-3 Lazio (Liga Europa)
29/09/24 Torino 2-3 Lazio (Serie A)
03/10/24 Lazio 4-1 Nice (Liga Europa)
06/10/24 Lazio 2-1 Empoli (Serie A).

Statistik

  • Juventus menang 6 kali dan tak terkalahkan dalam 7 laga kandang terakhir vs Lazio di semua kompetisi (M6 S1 K0).
  • Juventus selalu menang dalam 4 laga kandang terakhir vs Lazio di semua kompetisi.
  • Juventus selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 dari 7 laga kandang terakhir vs Lazio di semua kompetisi.
  • Juventus 3 kali clean sheet dan cuma kebobolan total 1 gol dalam 4 laga kandang terakhir vs Lazio di semua kompetisi.
  • Juventus belum terkalahkan, baru kebobolan 1 gol, tapi baru menang 3 kali di Serie A musim ini (M3 S4 K0, gol 10-1).
  • Juventus tak terkalahkan dalam 15 laga terakhir di Serie A.
  • Juventus selalu meraih hasil seri dalam 3 laga kandang terakhir di Serie A: 0-0 vs Roma, 0-0 vs Napoli, 1-1 vs Cagliari.
  • Lazio sudah menang 4 kali, tapi juga telah kalah 2 kali dan sudah kebobolan 11 gol di Serie A musim ini (M4 S1 K2, gol 14-11).
  • Lazio selalu mencetak minimal 2 gol dalam 5 dari 7 laga terakhir di Serie A.
  • Lazio selalu kebobolan 2 gol dalam 3 laga tandang terakhir di Serie A: kalah 1-2 vs Udinese, kalah 1-2 vs Fiorentina, menang 3-2 vs Torino.

Serie A 2024/2025 Pekan 8

Juventus vs Lazio - Serie A

Sabtu, 19 Oktober 2024
20.00 WIB Genoa vs Bologna
20.00 WIB Como vs Parma
23.00 WIB AC Milan vs Udinese

Minggu, 20 Oktober 2024
01.45 WIB Juventus vs Lazio
17.30 WIB Empoli vs Napoli
20.00 WIB Venezia vs Atalanta
20.00 WIB Lecce vs Fiorentina
23.00 WIB Cagliari vs Torino

Senin, 21 Oktober 2024
01.45 WIB AS Roma vs Inter Milan

Selasa, 22 Oktober 2024
01.45 WIB Hellas Verona vs Monza

Klasemen Serie A

Report this page